1 |
[Silsilah Yesus Kristus] Inilah silsilah Yesus Kristus. Ia berasal dari keturunan Daud, keturunan Abraham. |
2 |
Abraham, ayah Ishak, Ishak, ayah Yakub, Yakub, ayah Yehuda dan saudara-saudaranya. |
3 |
Yehuda, ayah Peres dan Zerah, ibu mereka bernama Tamar. Peres, ayah Hezron. Hezron, ayah Ram. |
Alkitab Indonesia 2005 |
|
1 |
Inilah daftar nenek moyang Yesus Kristus, keturunan Daud, keturunan Abraham. Dari Abraham sampai Daud, nama-nama nenek moyang Yesus sebagai berikut: |
2 |
Abraham, Ishak, Yakub, Yehuda dan saudara-saudaranya, Peres dan Zerah (ibu mereka bernama Tamar), Hezron, Ram, Aminadab, Nahason, Salmon, Boas (ibunya adalah Rahab), Obed (ibunya ialah Rut), Isai, |
3 |
(1:2) |
Alkitab Indonesia (BIS) 1985 |
|
1 |
Inilah silsilah Yesus Kristus, anak Daud, anak Abraham. |
2 |
Abraham memperanakkan Ishak, Ishak memperanakkan Yakub, Yakub memperanakkan Yehuda dan saudara-saudaranya, |
3 |
Yehuda memperanakkan Peres dan Zerah dari Tamar, Peres memperanakkan Hezron, Hezron memperanakkan Ram, |
Alkitab Indonesia TB 1974 |
|
1 |
Bahwa inilah silsilah Yesus Kristus, yaitu anak Daud, anak Ibrahim. |
2 |
Maka Ibrahim memperanakkan Ishak; dan Ishak memperanakkan Yakub; dan Yakub memperanakkan Yehuda serta adik-beradik; |
3 |
maka Yehuda dengan Tamar memperanakkan Pares dan Zarah; dan Pares memperanakkan Ezrom; dan Ezrom memperanakkan Aram; |
Alkitab Indonesia (TL) 1954 |
|
1 |
[Daftar nenek moyang Yesus Kristus] Yesus Kristus adalah keturunan Daud, keturunan Abraham. Dari Abraham sampai Daud, nama-nama nenek moyang Yesus adalah sebagai berikut: |
2 |
Abraham, Ishak, Yakub, Yehuda dan saudara-saudaranya, Peres dan Zerah (ibu mereka bernama Tamar), Hezron, Ram, Aminadab, Nahason, Salmon, Boas (ibunya ialah Rahab), Obed (ibunya ialah Rut), Isai, Raja Daud. |
3 |
(1:2) |
Alkitab Indonesia (BPJ) |
|
1 |
Inilah daftar nenek moyang Kristus Yesus. Dia berasal dari keturunan Daud, yang adalah keturunan Abraham. |
2 |
[2-6a] Inilah nenek moyang-Nya mulai dari Abraham sampai kepada Raja Daud: Abraham, Isak, Yakub, Yehuda (dan saudara-saudaranya); lalu Peres (dan Zerah, melalui ibu mereka bernama Tamar), Hesron, Ram, Aminadab, Nahason, Salmon, Boas (yang ibunya adalah Rahab), Obed (yang ibunya adalah Rut), Isai, dan Raja Daud. |
3 |
*** |
Alkitab Indonesia (TSI) 2013 |
|
1 |
Ieu daptar karuhun-karuhun Yesus Kristus turunan Daud, ari Daud turunan Ibrahim. |
2 |
Ti Ibrahim turun-tumurun nepi ka Raja Daud kieu pareleanana: Ibrahim, Ishak, Yakub, Yuda jeung saderek-saderekna, Peres, Serah (ti ibu Tamar), Hesron, Ram, Aminadab, Nahson, Salmon, Boas (ibuna Boas nya eta Rahab), Obed, Isai, Raja Daud. |
3 |
*** |
Alkitab Suci |
|